Pertahankan Nilai Tertinggi, Prodi Teknik Elektro S-1 Raih Akreditasi Unggul

Kaprodi Teknik Elektro S-1 ITN Malang, Dr. Eng. Komang Somawirata, ST., MT. (Foto: Mita/Humas ITN Malang) Malang, ITN.AC.ID – Prodi Teknik Elektro S-1, Institut Teknologi Nasional (ITN) Malang berhasil mempertahankan akreditasi tertinggi. Tahun ini prodi dibawah naungan Fakultas Teknologi Industri (FTI) ITN Malang ini mampu meraih akreditasi Predikat Unggul dari Lembaga Akreditasi Mandiri Program Studi Teknik (LAM Teknik), Badan…

Read More

Lima Tim SMK/SMA Sederajat Adu Ketangkasan LKTI Quality Innovation Research 2023 External Inbox

Sukses. Panitia Lomba Karya Tulis Ilmiah (LKTI) QIR 2023, Teknik Kimia S-1 ITN Malang foto bersama dengan para peserta. (Foto: Istimewa) Malang, ITN.AC.ID – Pelajar setingkat SMK/SMA/MA adu ketangkasan presentasi pada final Lomba Karya Tulis Ilmiah (LKTI) Quality Innovation Research (QIR) 2023, Institut Teknologi Nasional (ITN) Malang. LKTI tingkat regional Jawa Timur ini dihelat kali kedua oleh Himpunan Mahasiswa Teknik Kimia S-1…

Read More

Buka Peluang Lanjut Kuliah, SMK PGRI 3 Randudongkal Kunjungi Teknik Informatika ITN Malang

Wakil Rektor 3 ITN Malang Dr. Hardianto, ST., MT., menyambut kunjungan SMK PGRI 3 Randudongkal di Ruang Amphi lt 3 Gedung Elektro Kampus 2 ITN Malang, Selasa (16/5/2023). (Foto: Mita/Humas ITN Malang) Malang, ITN.AC.ID – Prodi Teknik Informatika S-1, Institut Teknologi Nasional (ITN) Malang mendapat kunjungan dari 166 siswa SMK PGRI 3 Randudongkal, Kabupaten Pemalang, Jawa Tengah.…

Read More

ITN Malang Bantu Mahakam Ulu Wujudkan Pembangunan Berbasis Green Energy

Rektor ITN Malang, Awan Uji Krismanto, ST., MT., Ph.D (batik merah) mendampingi Sekda Mahakam Ulu, Dr. Stephanus Madang, S. Sos., M.M beserta rombongan mengunjungi PLTS di Kampus 2 ITN Malang. (Foto: Yanuar/Humas ITN Malang) Malang, ITN.AC.ID – Untuk kesekian kalinya Pemerintah Kabupaten Mahakam Ulu (Mahulu), Provinsi Kalimantan Timur melakukan lawatan ke Institut Teknologi Nasional (ITN) Malang. Ikut dalam…

Read More

Kartini dan Pendidikan Perempuan

“Jangan takut berbicara, jangan takut bertindak. Jika benar bilang benar, jika salah akui, lalu revisi lagi” (Syahreni, mahasiswa Teknik Informatika S-1, ITN Malang) ITN.AC.ID – Kartini, atau Raden Ajeng Kartini, adalah seorang tokoh perempuan Indonesia yang sangat dihormati dan diakui karena perjuangannya dalam memperjuangkan hak-hak perempuan pada masa kolonial Belanda. Ia lahir pada 21 April 1879…

Read More

Mesach Habel Nikmati Kuliah Sambil Bisnis, Sebelum Lulus Sudah Dapat Kerja

Mesach Habel Wiyono Pranataningtyas lulusan terbaik Prodi Teknik Informatika S-1, Fakultas Teknologi Industri (FTI), ITN Malang pada wisuda periode I tahun 2023. (Foto: Yanuar/Humas ITN Malang) Malang, ITN.AC.ID – Kuliah sambal berbisnis. Begitulah yang dilakukan oleh Mesach Habel Wiyono Pranataningtyas. Jiwa bisnisnya muncul sejak Mesach duduk di bangku SMA. Dan semakin berkembang saat menjadi mahasiswa Institut Teknologi…

Read More

Scooter Listrik Gunakan Komposit Serat Karbon dan Resin Epoxy

Feby Wulandari, lulusan terbaik Teknik Mesin S-1, Fakultas Teknologi Industri (FTI), ITN Malang. (Foto: Yanuar/Humas ITN Malang) Malang, ITN.AC.ID – Kendaran listrik saat ini makin digemari. Kendaraan listrik hemat energi dan ramah lingkungan, karena tidak menghasilkan emisi gas buang. Salah satu kendaraan listrik yang sedang kekinian adalah scooter listrik. Untuk menghasilkan produk scooter listrik salah satu hal…

Read More

Wisudawan Terbaik Teknik Listrik Rancang Alat Pantau Cuaca dan Polusi Udara

Tryando Umbu Tay Namudala Taralandu lulusan terbaik Prodi Teknik Listrik D-3, Fakultas Teknologi Industri (FTI), ITN Malang pada wisuda ke 69 periode I tahun 2023. (Foto: Yanuar/Humas ITN Malang) Malang, ITN.AC.ID – Kemajuan teknologi semakin mempermudah pekerjaan manusia. Teknologi dapat mendorong manusia untuk melakukan hal-hal baru. Untuk itu pemanfaatan teknologi harus bijak sehingga bisa berdampak baik bagi lingkungan, alam,…

Read More

Dies Natalis Teknik Industri angkat Semangat Kartini dalam Pentas Pemberdayaan Perempuan

Ir. Diana Rosa, S.T. IPU., CMW., Dirut PT Industri Kapal Indonesia (Persero), (kiri) dan Rina Lukiandari, S.T., M.T, Senior Manager Engineering dan Manufacturing Innovation Adidas Philippines, saat memberikan motivasi kepada mahasiswa ITN Malang.  (Foto: Yanuar/Humas ITN Malang) Malang, ITN.AC.ID – Seberapa tangguh perempuan dalam kancah industri dan tenaga kerja selalu menjadi barometer bagi dunia untuk memandang perempuan sebagai…

Read More

Alumni Suntikkan Motivasi di Peringatan Hari Kartini Teknik Industri

Talkshow Kartini 2023 dihelat oleh Himpunan Mahasiswa Teknik Industri S-1 ITN Malang. (Foto: Yanuar/Humas ITN Malang) Malang, ITN.AC.ID – Memeriahkan Dies Natalis ke-43, Prodi Teknik Industri S-1, Institut Teknologi Nasional (ITN) Malang menyelenggarakan acara Talkshow Kartini 2023. Bertempat di Gedung Industri lt 1 acara dihadiri oleh 100 lebih peserta dari mahasiswa ITN Malang, dosen, dan alumni Teknik Industri ITN…

Read More